Bertempat di Aula Perpustakaan Daerah Kabupaten Bantul Hari Rabu 18 Desember 2019 dilaksanakan acara sosialisasi hasil penilaian adipura DIY Tahun 2019. Presentasi disampaikan oleh DLHK DIY, dan P3IJ. Penilaian Adipura mulai tahun 2019-2025 difokuskan pada penanganan sampah dengan adanya Jakstrada (Kebijakan dan Strategi Daerah) dalam hal pengelolaan sampah.